Resep Masak Ayam Teriyaki

Resep Masak Ayam Teriyaki

Hallo Sahabat Berkah Chicken.. siang-siang gini enaknya makan apa ya? Bunda lagi bingung nih, masak menu apalagi untuk Si Kecil? Jangan khawatir bund, kami Berkah Chicken akan tetap setia memberikan resep-resep masakan yang enak dan pastinya sehat ya bund.. Kira – kira apa ya? Yup “Chicken Teriyaki”, Disini siapa yang penasara untuk mencoba masakan yang satu ini? Yuks bund cek cara pembuatannya dibawah ini.

  • 300 gr BLD(Bond Less Dada)
  • 4 siung Bawang putih
  • 1/2  Bawang bombay
  • Kecap manis secukupnya
  • 1 sdt garam
  • 1 sdt merica
  • 1 sdm gula pasir
  • 1 gelas air

 

  1. Masukan ayam kedalam mangkuk
  2. Siram ayam dengan kecap, dan air
  3. tambahkan merica bubuk secukupnya, aduk sampai merata
  4. Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum
  5. Masukan ayam, gula, garam, aduk sampai merata
  6. Diamkan sampai air susut
  7. Chicken Teriyaki siap dihidangkan

Note: Sajikan ayam teriyaki dengan tomat dan brokoli menjadi lebih cantik

Sepertinya bunda sudah tidak sabar untuk mencoba nya. Yuk bund diorder Ayam BLD nya di Berkah Chicken yang Pasti Halalnya Jelas Thayyibnya. Untuk info produk silahkan kunjungi website kami di Produk Berkah Chicken.

Produk kami
Berkah Chicken merupakan produsen ayam organik yang seluruh proses produksi menggunakan bahan - bahan alami yang selaras dengan kelestarian ekosistem.
Copyright © 2009 - 2021 Berkah Chicken
Bagikan Yuk!

Jika artikel ini bermanfaat bagi sobat, silahkan share supaya teman – teman sobat juga sama sama tahu

Share on facebook
Share on twitter
Share on linkedin
Share on telegram
Share on whatsapp
Share on email